Implementasi Manajemen Strategis Kepala Madrasah Dalam Menumbuhkan Sikap Keberagamaan Peserta Didik
DOI:
https://doi.org/10.53491/kariwarismart.v3i1.447Keywords:
Manajemen, Strategi, Kepala Sekolah, Sikap Keberagaman, Kehidupan SosialAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis bentuk manajemen strategis kepala madrasah dalam menumbuhkan sikap keberagamaan peserta didik. Pendekatan yang digunakan ialah deskriptif kualitatif, proses perolehan data berdasarkan hasil wawancara, observasi, dan teknik dokumentasi. Adapun analisis data menggunakan teknik reduksi data, penyajian data, dan pengambilan kesimpulan. Temuan yang diperoleh dalam penelitian mendeskripsikan langkah-langkah kebijakan dan upaya strategis kepala madrasah melalui beberapa langkah aplikatif di antaranya adalah pengamatan lingkungan, perencanaan, penyusunan kurikulum, implementasi dan evaluasi kebijakan, serta program-program intra- dan ekstrakurikuler. Analisis jalur menunjukkan bahwa manajemen strategis kepemimpinan memiliki pengaruh terhadap perubahan variabel sikap keberagamaan.
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 M. Sulhan, Zulkipli Lessy, Kusnul Komsatun
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.
This journal provides open access to anyone so that the information and findings in these articles are useful for everyone. This journal's article content can be accessed and downloaded for free, free of charge, following the creative commons license used.